ENGLISH       INDONESIA

Toko     Shop     MP3     Pinjaman

Tuesday, January 29, 2013

Bagaimana Cara Menghindari Penghapusan Blog Duplicate Content

 

Bagaimana Cara Menghindari Penghapusan Blog Duplicate Content
Bagaimana Cara Menghindari Penghapusan Blog Duplicate Content  Survey menunjukkan memang sebagian besar para blogger adalah orang-orang yang malas. Mereka lebih suka cara instant, tidak mau bersusah payah. Karena itulah kebanyakan kita lihat isi google adalah duplicate atau copy paste.  Tentu saja ini akan membuat Blog anda merosot secara SEO.


Banyak orang mencoba mengakali situasi ini dengan mengcopy paste artikel orang lain, kemudian mengotak-atiknya sedikit didalam draft blognya.  Mereka berfikir bahwa mereka bisa mengakali mesin google. Namun benarkah cara demikian bisa mengakali mesin robot google?

cara menghindari penghapusan blog oleh google

Ternyata tidak...!!

Karena ternyata artikel blog yang anda copy paste itu telah berisi kode - kode binnary berupa angka-angka yang tidak kelihatan oleh mata fisik kita, namun bisa dilihat atau dibaca komputer.  Jadi anda akan sulit meraih posisi digoogle.

bahasa mesin computer code biner
Beginilah mesin komputer membaca blog anda


Mungkin anda bertanya, lantas bagaimana saya harus menulis artikel?

Anda bisa lihat blog orang lain, anda ambil satu atau dua artikel, kemudian anda rangkum ide - ide mereka, lalu anda mulai menuliskannya dengan cara mengetik secara manual.  Begitulah caranya agar anda bisa mendapat tempat dihati google, seperti yang selalu dikumandangkan google "content is king".

Mungkin bagi anda yang pernah dihapus blognya oleh google, sudah merasakan sendiri betapa sakitnya ketika hal itu terjadi. Blog yang sudah anda asuh sekian lama, tiba-tiba saja lenyap bagaikan ditelan bumi. Demikianlah bencinya google terhadap blog copy paste.

Namun it's okelah jikalau artikel anda selama ini sudah terlanjur hasil copas, dan tidak mungkin lagi untuk menghapusnya. Ada satu cara yang bisa anda lakukan untuk menghindari penghapusan blog oleh google. Jadi jika blog anda adalah copy paste, lupakan saja dulu mengenai mengoptimasi SEO, sebaiknya anda fokus untuk menyelamatkan blog anda dari penghapusan yang dilakukan robot google. Caranya yaitu dengan cara menambahkan kode rel 'canonical'.

Caranya seperti biasa, anda masuk dari blogger anda, pilih edit HTML
Centang 'Expand Template Widget'.

Cari kode <head>  gunakan control F untuk mencari.
Kemudian tambahkan kode ini <link expr:href='data:blog.url' rel='canonical' />

dibawah kode <head> tadi.  Kemudian Save.

Demikianlah cara alternatif yang bisa anda gunakan untuk menghindari penghapusan blog yang sering dilakukan oleh google.


Bagaimana Cara Menghindari Penghapusan Blog Duplicate Content

    Choose :
  • OR
  • To comment
No comments:
Write comments